Share-Tuts | Share Segala Hal yang Diketahui
√ HomeMenghilangkan dan Mengganti Link Aktif Pada Komentar

Menghilangkan dan Mengganti Link Aktif Pada Komentar


Kali ini Share-Tuts coba memberikan posting tutorial tentang Menghilangkan dan Mengganti Link Aktif Pada Komentar. Berikut cara menghilangkannya ayo ikuti tutorialnya.

Menghilangkan dengan CSS

Untuk menghilangkan link aktif (yang menggunakan tag a) pada komentar bisa dilakukan dengan menambahkan CSS berikut, yang diletakkan di atas kode ]]></b:skin> :
#comments p a {display:none;}

Menghilangkan Dengan jQuery

Selain dengan cara menambahkan CSS, seperti cara di atas, bisa juga dengan cara menambahkan script jQuery berikut, yang diletakkan di bawah kode ]]></b:skin> atau di atas </head>:
<script src='https://ajax.googleapis.com/ajax/libs/jquery/1.7.2/jquery.min.js' type='text/javascript'/>
<script type='text/javascript'>
jQuery(document).ready(function(){
 jQuery("#comments p").find("a").remove();
});
</script>
NB: Jika sudah menggunakan script yang berwarna merah, hapus salah satunya.

Kedua cara di atas sebenarnya tidak benar-benar menghilangkan link bersangkutan karena baris yang ditinggalkan akan terlihat kosong sehingga menjadi kurang menarik. Untuk itu sobat bisa menggantinya dengan pesan peringatan atau mengganti alamat link tersebut ke alamat yang kamu inginkan.

Mengganti Dengan Pesan Peringatan

Untuk mengganti link aktif pada komentar dengan peringatan bisa dilakukan dengan menambahkan script jQuery berikut:
>
<script src='https://ajax.googleapis.com/ajax/libs/jquery/1.7.2/jquery.min.js' type='text/javascript'/>
<script type='text/javascript'>
jQuery(document).ready(function(){
 jQuery("#comments p").find("a").replaceWith("<span>Peringatan: Link aktif akan dihapus secara otomatis !</span>");
});
</script>
NB: Jika sudah menggunakan script yang berwarna merah, hapus salah satunya. dan kode yang berwarna biru rubah dengan kata - kata sobat.

Mengubah URL Link

Selain cara-cara di atas, link aktif pada komentar inipun bisa kita manipulasi dengan mengubah arah URL link ke alamat yang kita inginkan dengan cara menambahkan script jQuery berikut:
<script src='https://ajax.googleapis.com/ajax/libs/jquery/1.7.2/jquery.min.js' type='text/javascript'/>
<script type='text/javascript'>
jQuery(document).ready(function(){
 jQuery("#comments p a").attr("href", "http://share-tuts.blogspot.com");
});
</script>
NB: Jika sudah menggunakan script yang berwarna merah, hapus salah satunya dan yang berwarna biru ubah dengan domain sobat.

Sekian tutorial dari Share-Tuts kalau ada tutorial yang sobat tidak mengerti tinggal komen saja secepatnya akan Share-Tuts balas dan Share-Tuts  jelaskan.
Source : ruangsc.blogspot.com

Share-Tuts | Share Segala Hal yang Diketahui Share-Tuts | Share Segala Hal yang Diketahui Share-Tuts | Share Segala Hal yang Diketahui Share-Tuts | Share Segala Hal yang Diketahui Share-Tuts | Share Segala Hal yang Diketahui Share-Tuts | Share Segala Hal yang Diketahui Share-Tuts | Share Segala Hal yang Diketahui

Ingin mempromosikan Blog, Produk, Bisnis, Jualan atau lainnya ? Sobat bisa memasangnya diBlog ini. Tunggu apa lagi mumpung masih ada slot untuk sobat. Silahkan hubungi ane dengan meng-Klik Disini

Related Posts :



Posted by: Share-Tuts
Share-Tuts, Updated at: 20.57

10 komentar:

Yousake NKRI mengatakan...

mampir untuk membantu meramaikan blog ini ^_^

#Salam sukses dari Yousake NKRI

Share-Tuts mengatakan...

@Yousake NKRI silahkan sob ramaikan aja nih blog :D

Unknown mengatakan...

Wah Artikel Kamu Bagus Bro . Nice Blog's

Kunjungannya + Comment ^_^ : http://ghalis-zone.blogspot.com/

Share-Tuts mengatakan...

@N-stars makasih dah berkunjung dan memberikan komentarnya sob :D

Anonim mengatakan...

Kebetulan gan, saya berkunjung ke sini dan menemukan artikel ini. Sudah lama saya cari-cari...makasih gan atas sharingnya...
always keep sharing...

Share-Tuts mengatakan...

@kompiajaib ahaha ane juga dah lama cari ini kemarin eh pas ane nemu jadi ane share aja biar ingat :D

sinichinet mengatakan...

ini yg aku perlukan, teman. tp komentarnya tidak akan kehapus kan? hanya link aktifnya saja yg berubah?

Share-Tuts mengatakan...

@sinichinet tutor ini bisa tuk menghapus link, menggubah arah link, atau mengganti tulisan jadi peringatan sob :D

For-Indo45 mengatakan...

wah bagus juga ya...
ijin praktek dulu ya...:D

Share-Tuts mengatakan...

@For-Indo45 silahkan dipraktekan sob :D

Posting Komentar